Buku Ajar
Buku Ajar Pengantar Teknologi Informasi (*ISBN : 978-623-514-169-5 (PDF)
Penulis :
Randi Farmana Putra, M.Si
Joosten, S.Kom., M.Eng
Nurhikmayana Janna, S.T., M.Kom
Darwin, S.Kom., M.Kom., COBIT® 2019 Foundation
Andy Thomas, S.Kom., M.Kom
Yokelin Tokoro, S.T., M.Cs
Nurul Amalia Amri, S.T., M.T
Andi Syarwani, S.ST., M.T
Hartinah, S.ST., M.Kom
Sri Suci Indasari, M.Kom
Maya Itasari, S.T., M.T
Judul Buku : Buku Ajar Pengantar Teknologi Informasi
Kode Buku : A295
Ukuran: 15,5 cm x 23 cm
Jml Hal: 167 Halaman
No. ISBN: 978-623-514-169-5 (PDF)
Terbit: 11 Sep 2024
Harga: -
Penerbit: PT. Sonpedia Publishing Indonesia
Sinopsis :
Buku Ajar Pengantar Teknologi Informasi ini disusun sebagai buku panduan komprehensif yang menjelajahi kompleksitas dan mendalamnya tentang ilmu teknologi informasi. Buku ini dapat digunakan oleh pendidik dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran di bidang imu teknologi informasi dan diberbagai bidang Ilmu terkait lainnya. Selain itu, buku ini juga dapat digunakan sebagai panduan dan referensi mengajar mata kuliah pengantar teknologi informasi dan menyesuaikan dengan rencana pembelajaran semester tingkat perguruan tinggi masing-masing.
Secara garis besar, buku ajar ini pembahasannya mulai dari pengertian dan pengelompokkan teknologi informasi, peranan dan tantangan perkembangan teknologi informasi, komponen sistem teknologi informasi (Arsitektur PC), system software (perangkat lunak sistem), aplication Software (perangkat lunak aplikasi), sistem representasi data dan konversi bilangan, komunikasi data dan jaringan komputer, sistem informasi berbasis komputer, keamanan sistem informasi. Selain itu, materi mengenai dasar-dasar web design serta studi kasus : aplikasi mikrokontroler dalam teknologi informasi juga dibahas secara mendalam. Buku ajar ini disusun secara sistematis, ditulis dengan bahasa yang jelas dan mudah dipahami, dan dapat digunakan dalam kegiatan pembelajaran.