Judul   :  PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA : Membangun Karakter Cinta Tanah Air Pada Anak Dalam Keluarga

Penulis : 
Rika Widya S.Ps.i, M.Ps.i
Salma Rozana S.Pd, M.Pd
Ranti Eka Putri, S.Kom, M.Kom


Ukuran : 14,8 x 21 cm

Jml Hal :  74 Halaman

No. ISBN :  978-623-09-3123-9

Terbit  : 2 Mei 2023

Harga : Rp. 55.000

Penerbit : Sonpedia Publishing Indonesia

Sinopsis: 

Buku PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (Membangun Karakter Cinta Tanah Air Pada Anak Dalam Keluarga) ini, menyajikan materi cukup lengkap, mulai dari konsep dasar,  struktur dan implementasi membangun  Karakter merupakan hal yang sangat esensial dalam berbangsa dan bernegara. Karakter juga memiliki fungsi sebagai penggerak dan kekuatan sehingga bangsa ini tidak terombang-ambing. Karakter pada anak tidak datang dengan sendirinya, namun harus dibangun dan dibentuk untuk menjadikan suatu bangsa bermartabat. Uraian tersebut meninggalkan pesan bahwa karakter harus diwujudkan secara nyata melalui tahapan-tahapan tertentu. Salah satu tahapan yang dapat dilakukan yaitu membangun karakter yang kuat melalui pendidikan karakter.