Penerapan & Implementasi Big Data Di Berbagai Sektor (*ISBN: 978-623-09-1904-6)

   


Judul   : Penerapan & Implementasi Big Data Di Berbagai Sektor
(Pembangunan Berkalanjutan Era Industri 4.0 dan Sosiety 5.0)
Penulis :   
Muhammad Wali, ST.,M.M
Efitra, S.Kom., M.Kom
I Gede Iwan Sudipa, S.Kom.,M.Cs
Dr.Ani Heryani, S.Sos.,M.Si
Dr. Chandra Hendriyani, M.Si.,CHCM
Rakhmadi Rahman, ST.,M.Kom
Putu Praba Santika, S.Kom.,M.Kom
Stefani Lily Indarto, SE.,MM.,Ak.,CA.,CPA
Dr. Tanwir, S.T.,M.T
Muhammad Buchori Ibrahim, S.Pd.,M.Si
Dr. Ade Iskandar, SIP.,M.Si
Dr. Indra Kertati, M.Si
Hotnida Nainggolan, S.T.,M.T
Sepriano, M.Kom

Ukuran    : 15,5 x 23 cm
Jml Hal   : 163 Halaman
No. ISBN  : 978-623-09-1904-6
Terbit    : 27 Januari 2023
Harga     : 120.000
Penerbit  : Sonpedia Publishing Indonesia

Sinopsis:
Saat ini dan masa depan orang yang dapat mengendalikan dan menguasai dunia adalah orang yang menguasai ilmu Big Data. Dengan Big Data orang-orang mampu menganalisis fakta dalam jumlah besar. Hasil data yang dianalisis tersebut dapat dijadikan solusi untuk pemecahan berbagai masalah dan membantu orang-orang dalam memprediksi hal-hal yang dapat diimplementasikan berbagai kebutuhan dalam kehidupan. Perkembangan teknologi yang pesat membuat kecepatan pertumbuhan data semakin Massif, pada era revolusi industri 4.0 menuju era society 5.0 banyak masyarakat dunia membicarakan “BIG DATA”.
Big Data sendiri adalah kumpulan atau himpunan data yang bervariasi dalam jumlah yang sangat besar dan tidak mampu diolah oleh sistem komputer atau perangkat konvensional biasa. 
Hadirnya Buku Penerapan & Implementasi Big Data di Berbagai Sektor (Pembangunan Berkelanjutan era revolusi industri menuju era society 5.0) diharapkan dapat menambah pengetahuan baru bagi para pembaca, khususnya dalam hal penerapan dan implementasi Big Data di berbagai sektor seperti Bisnis Perdagangan, Sosial. Sains, Industri, Kesehatan medis, Pendidikan, Pemerintahan, Persamaan gender & hak anak, UMKM dan Transportasi dan lain sebagainya.